Rabu, 27 Maret 2013

Kisah ini, Tulisan ini, dan Semua Kenangan ini :)

sudah lama tidak nge-blog, tapi ntah kenapa malam ini ada sebuah kekuatan yang menarikku untuk menulis di sini. padahal besok masih UAS -_- #begoo ! hahaha, sudahlah, aku sudah cukup jenuh belajar koq. walaupun UAS, tapi hidup tetap harus seimbang kan ? :D

okehh, awal cerita yaa, aku tiba-tiba ingat  setahun yang lalu, waktu masih kelas XI, kami baru bertemu, sebagian  sudah ada yang saling mengenal, sebagian lagi tau wajah tapi ngga tau nama, dan ada beberapa teman SD yang akhirnya sekelas lagi denganku di kelas XI, seperti Aldes -_- #bosan nginak au. hahaa



aku tidak tau kenapa, tapi perbedaan antara kelas XI dg kelas XII itu begitu nyata. kelas XI itu bisa dikatakan masa lalu yang kelam bagi kelas ini, kenapa ? yaa, kami tidak kompak sama sekali, dan jarang menang di classmeeting. selain itu juga semua sibuk urusan masing", tidak peduli dengan kelas dan solidaritas kita. tapi saat menginjak kelas XII, sebagian besar warga IPA 1 berubah, mulai toleran dengan keadaan ex : mas hapis, dsb. kita sudah mulai sangat mengenal satu sama lain, baik dari sikap maupun kelakuan, ada yang alim (mas hapis), ada yang cool (meidiotalo), dan bahkan yang bejat (harits) hahaha.. peace..


di kelas XII IPA 1 ini pun kita mulai membuat baju persatuan yang sebenarnya mau dipakai waktu ke curup, tapi akhirnya tidak jadi karna lambatnya proses pengiriman -_- ahh shiitt.. haha

tapi itu tidak menggugurkan semangat kami dalam berkarya, baju itupun tetap terpakai meski dalam even yang berbeda -_-


desainnya seperti ini :


tapi kenapa EXPRESO ?

....